Spot Foto-Foto Epic Instagram Studio Yang Keren di Cianjur

Daftar Isi

GARUTSELATAN.NET - Wahana baru yaitu ‘Epic Instagram Studio’ di jalan Kampung Hanjawar No.1, Desa Palasari, Kecamatan Cipanas. Demi memberi pengalaman hebat bagi penggemar fotografi dan sosial media, studio foto terlengkap di Cianjur. 


Epic Instagram Studio @Epic.Instagram.Studio


Sekarang sedang trend Instagramable spot foto yang kreatif dan inovatif. Nah, sesuai dengan tagline kita yang pertama dan terbesar di Puncak, makannya kami hadirkan Epic Instagram Studio Photo.


Spot foto adalah salah satu alasan yang dituju oleh para wisatawan masa kini saat berlibur, dan tak pernah ketingggalan untuk menjadi pelengkap dari sebuah tempat wisata-wisata baru.


Aktifitas hunting foto selfie maupun untuk sekedar meng-update status di media sosial, modern ini memang sangat digemari. Nah ingin tau apa saja spot foto yang keren banget di ‘Epic Instagram Studio ini?


Epic Instagram Studio @Epic.Instagram.Studio


fasilitas disiapkan 23 spot area dengan konsep milenial, sosial media, hingga tema untuk anak balita.


Spot fotonya memang keren dan instagramable sehingga para pengunjung di wisata ini banyak foto-fotonya yang diunggah di media sosial. 


Dan untuk kamu yang senang hobi berfoto selfie, tempat wisata ini tentu menjadi destinasi menarik yang cocok untuk liburan diakhir pekan.


Untuk spot fotonya  bukan hanya lukisan saja, namun ada objek tiga dimensi dengan didukung lighting yang baik. Terlebih di setiap spot foto, kami siapkan para pemandu atau juru foto untuk membantu para pengunjung.


Epic Instagram Studio @Epic.Instagram.Studio


Epic Instagram Studio ini berdiri di lahan seluas 2200 meter, dua lantai, dan ruangan yang nyaman.


Harga Tiket Masuk Epic Instagram Studio 30rb/ Orang


Demikian artikel Epic Instagram Studio, Semoga manfaat 


Pencarian yang banyak dicari:

  • wisata cianjur selatan
  • wisata cianjur terbaru
  • wisata cianjur 2020
  • wisata cianjur 2021
  • wisata cianjur rasa eropa
  • wisata cianjur yang buka
  • wisata cianjur terdekat
  • wisata cianjur bogor
  • wisata cianjur city park
  • tempat wisata cianjur
  • tempat wisata cianjur selatan
  • objek wisata cianjur
  • tempat wisata cianjur terdekat
  • tempat wisata cianjur terbaru
  • tempat wisata cianjur ciranjang
  • tempat wisata cianjur selatan terbaru
  • pantai wisata cianjur
  • wisata di cianjur
  • wisata kuliner cianjur
  • wisata pokland cianjur
  • wisata di cianjur selatan
  • wisata cibodas cianjur
  • wisata di cianjur 2020
  • wisata pantai cianjur
  • wisata kampung jati cianjur
  • wisata jangari cianjur
  • wisata sindang barang cianjur selatan